Satu lagi yang tidak bisa anda lupakan yaitu mengenai permenkes no. 75 tahun 2014, ternyata ada juga terbitan dalam bentuk buku saku, dengan ukuran kecil dan bisa dibawa kemana mana, Buku mini ini berisi tentang simpulan beberapa hal pokok yang menjadi sangat mudah dipahami, dari buku yang kami baca daftar isi dari buku ini antara lain :
- LATAR BELAKANG
- POKOK YANG DIATUR
- AKREDITASI PUSKESMAS
- DESKRIPSI LAMBANG PUSKESMAS
- OPTIMALISASI PERMENKES NO. 75 TAHUN 2014 TENTANG PUSKESMAS
Jika berminat untuk membaca lebih banyak silahkan anda unduh dulu buku saku mengenai permenkes no. 75 tahun 2014 selengkapnya dalam format pdf..
buku saku permenkes no 75 2014 tentang Puskesmas untuk akreditasi |
Dalam sambutan nya Buku saku ini berisikan informasi singkat tentang latar belakang penyusunan peraturan tentang Puskesmas dan pokok-pokok yang tercantum dalam Permenkes No. 75 tahun 2014. Selain berguna bagi petugas atau kepala puskesmas buku ini juga diharapkan bisa dimanfaatkan oleh banyak pihak seperti lintas program, lintas sektor, pemerintah daerah, dan stakeholder terkait lainnya.
0 Response to "Download Buku Saku Mengenai Permenkes No. 75 Tentang Puskesmas"
Post a Comment